Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober 30, 2021

Mangga-Manga yang Terkenal

Jenis varietas buah mangga yang ditanam di indonesia cukup beragam, dari yang kualitas lokal maupun varietas imporan banyak di jumpai di Indonesia ini. Varietas buah mangga yang beraneka ragam tersebut sebenarnya bisa memunculkan jenis varietas mangga baru jika dikembangkan lebih lanjut, misalnya dengan dikawinkan silang antara varietas mangga satu dengan varietas mangga yang lain. Beberapa jenis varietas mangga yang beredar di pasaran antara lain sebagai berikut, 1. Mangga Madu Anggur Mangga ini memiliki rasa manis dan lezat, pohon mangga madu anggur biasa tumbuh di dataran rendah dan mudah dibudidayakan, Buahnya mempunyai bentuk bulat panjang, agak sedikit berparuh dan berlekuk sedangkan warna kulitnya hijau tua dengan ditandai bintik kelenjar berwarna putih kehijauan dan ditutupi lapisan lilin. Dagingnya cukup tebal dan manis. Rasa buahnya yang manis lezat menyebabkan orang yang memakannya seperti ketagihan Demikianlah latar belakang penamaan mangga ini. Buahnya berbentuk bulat panj

Membuat Tanaman Segera Berbunga dan Berbuah

Pertumbuhan tanaman adalah suatu proses yang kompleks. Secara sederhana pertumbuhan tanaman dapat didefinisikan sebagai ” suatu proses vital yang menyebabkan suatu perubahan yang tetap pada setiap tanaman atau bagiannya dipandang dari sudut ukuran, bentuk, berat dan volumenya”. Pertumbuhan tanaman setidaknya menyangkut beberapa fase/proses diantaranya : 1. Fase pembentukan sel 2. Fase perpanjangan dan pembesaran sel 3. Fase diferensiasi sel Semua fase atau prose pertumbuhan tanaman tentu akan dipengaruhi atau ditentukan oleh faktor-faktor pertumbuhan. Beberapa faktor pertumbuahan yang cukup mempengaruhi proses pertumbuhan tanaman adalah : Persediaan makanan/unsur hara Ketersediaan makanan/unsur hara dari kandungan alamiah tanah setempat atau hasil pemupukkan, sebagai salah satu bahan baku untuk pertumbuhan tanaman mutlak diperlukan . Ketersediaan air.  Air merupakan syarat untuk dapat terjadinya semua kegiatan metabolisme (proses) tanaman. Cahaya matahari.  Cahaya matahari sangat diper